Hasil MU vs Middlesbrough berakhir dengan adu penalti yang di menangkan oleh Manchester United dengan skor 7-8 untuk kemenangan Middlesbrough, pada laga babak 32 besar FA Cup 2021-2022, Sabtu dini hari tadi, 5 Februari 2022.
Kedua tim di waktu normal bermain imbang 1-1.
Tuan rumah sempat memimpin lewat gol Jadon Sancho di menit ke-25.
Middlesbrough sukses menyamakan kedudukan di babak kedua yakni di menit ke-64 lewat gol yang dicetak Matt Crooks.
Melalui adu penalti, Manchester United kalah setelah satu dari 8 eksekutornya, Anthony Elanga gagal menyelesaikan tugasnya dengan baik.
Adu penalti berakhir dengan skor 7-8.
Dengan hasil ini, Middlesbrough lolos ke babak 16 besar FA Cup, sementara Setan Merah langkahnya terhenti hanya hingga babak ini.
Pencetak Gol Manchester United vs Middlesbrough
Pencetak Gol Manchester United :
- Jadon Sancho (25′)
Pencetak Gol West Ham :
- Matt Crooks (64′)
Eskekutor Penalti MU vs Middlesbrough
Eksekutor Man United :
- Juan Mata
- Harry Maguire
- Fred
- Cristiano Ronaldo
- Bruno Fernandes
- Scott McTominay
- Diogo Dalot
- Anthony Elanga
Pencetak Gol Middlesbrough :
- Paddy McNair
- Martín Payero
- Jonathan Howson
- Marcus Tavernier
- Sol Bamba
- Duncan Watmore
- Dael Fry
- Lee Peltier
Statistik MU vs Middlesbrough
Man United
|
FT (Pen)(7) 1 – 1 (8) |
Middlesbrough |
---|---|---|
32 Besar FA Cup 2021-2022 | ||
Old Trafford | ||
Sabtu 5 Februari 2022 | ||
71% | Penguasaan | 29% |
30 (9) | Shots (on gol) | 6 (3) |
14 | Pelanggaran | 12 |
2 | Kartu Kuning | 1 |
0 | Kartu Merah | 0 |
3 | Offsides | 1 |
7 | Tendangan Penjuru | 2 |
2 | Penyelamatan | 8 |
Susunan Pemain Man United vs Middlesbrough
Man United 4-2-3-1 : Dean Henderson, Harry Maguire, Raphaël Varane (90′ Phil Jones), Luke Shaw, Diogo Dalot, Bruno Fernandes, Scott McTominay, Paul Pogba (82′ Fred), Cristiano Ronaldo, Jadon Sancho (100′ Juan Mata), Marcus Rashford (82′ Anthony Elanga).
Middlesborugh 3-5-2 : Joe Lumley, Dael Fry, Paddy McNair, Anfernee Dijksteel, Marcus Tavernier, Matt Crooks (79′ Martín Payero), Jonathan Howson, Neil Taylor (90′ Lee Peltier), Isaiah Jones (118′ Sol Bamba), Folarin Balogun (62′ Duncan Watmore), Andraz Sporar (90′ Aaron Connolly).