Hasil Wolfsburg vs Bayern Munchen dalam laga pekan ke-19 Bundesliga 2022-2023 berakhir dengan skor 2-4, untuk kemenangan Bayern Munchen di Stadion Allianz Arena, Senin dini hari, 6 Februari 2023.
4 gol Bayern Munchen masing-masing dicetak oleh dua gol Kingsley Coman menit 9′, dan menit 14′, Thomas Müller menit 19′, dan Jamal Musiala menit 73′.
Dua gol Wolfsburg dicetak oleh Jakub Kaminski menit 44′, dan Mattias Svanberg menit 80′.
Adapun satu kartu merah dari Bayern Munchen Joshua Kimmich menit 54′.
Selanjutnya, Bayern Munchen akan menjamu Bochum di pekan ke-20 Bundesliga 2022-2023, pertandingan akan berlangsung, pada 11 Februari 2022.
Berikut hasil Wolfsburg vs Bayern Munchen di pertandingan pekan ke-19 Bundesliga 2022-2023, Pencetak gol, susunan pemain yang diturunkan dan video cuplikan gol.
Untuk jadwal bola dan klasemen Bundesliga lainnya dapat mengunjungi link tersebut.
Pencetak Gol Wolfsburg vs Bayern Munchen
Wolfsburg :
- Jakub Kaminski (44′)
- Mattias Svanberg (80′)
Bayern Munchen :
- Kingsley Coman (9′, 14′)
- Thomas Müller (19′)
- Jamal Musiala (73′)
- Joshua Kimmich (54′)
Susunan Pemain Wolfsburg vs Bayern Munchen
Wolfsburg 3-5-2 |
---|
Koen Casteels |
Sebastiaan Bornauw |
Mickey van de Ven |
Maxence Lacroix (30′ Jakub Kaminsk) |
Felix Nmecha |
Mattias Svanberg |
Maximilian Arnold (74′ Yannick Gerhardt) |
Paulo Otávio (66′ Kevin Paredes) |
Ridle Baku |
Jonas Wind (74′ Lukas Nmecha) |
Patrick Wimmer (66′ Omar Marmoush) |
Bayern Munchen 4-2-3-1 |
---|
Yann Sommer |
Matthijs de Ligt |
Benjamin Pavard |
Alphonso Davies |
João Cancelo (78′ Daley Blind) |
Jamal Musiala (78′ Paul Wanner) |
Leon Goretzka |
Joshua Kimmich |
Thomas Müller (60′ Josip Stanisic) |
Kingsley Coman (55′ Serge Gnabry) |
Leroy Sané (60′ Mathys Tel) |