Hasil Everton vs Manchester United di pertandingan pekan ke-10 Liga Inggris 2022-2023, Senin dini hari, 10 Oktober 2022, berakhir dengan skor 1-2 untuk kemenangan Manchester United di Stadion Goodison Park.
Everton sempat unggul terlebih dahulu lewat gol Alex Iwobi menit 5′, yang kemudian berhasil disamakan oleh Man United melalui gol Antony menit ke-15′.
Jelang akhir babak pertama, tim tamu Man United sukses menggandakan keunggulan Cristiano Ronaldo yang mencetak gol tepat di menit 44′.
Babak pertama usai skor 1-2, untuk keunggulan Man United.
Di babak kedua tidak ada gol yang tercipta dari kedua kesebelasan.
Selanjutnya, Everton akan bertemu Newcastle pada lanjutan Liga Inggris 2022-2023 pekan ke-11, pada 16 Oktober 2022.
Sementara Manchester United akan menjamu Tottenham pertandingan akan berlangsung ke esok hari nya, pada 15 Oktober 2022.
Untuk jadwal EPL dan Klasemen EPL selengkapnya, dapat di akses melalui link tersebut.
Berikut hasil Everton vs Manchester United di pertandingan pekan ke-10 Liga Inggris 2022-23 lengkap statistik, Pencetak gol, susunan pemain yang diturunkan dan video cuplikan gol.
Pencetak Gol Everton vs Manchester United
Pencetak Gol Everton :
- Alex Iwobi (5′)
Pencetak Gol Manchester United :
- Antony (15′)
- Cristiano Ronaldo (44′)
Susunan Pemain Everton vs Manchester United
Everton 4-3-3 |
---|
Jordan Pickford |
James Tarkowski |
Conor Coady |
Vitalii Mykolenko |
Seamus Coleman |
Idrissa Gueye (76′ Dominic Calvert-Lewin) |
Amadou Onana |
Alex Iwobi |
Neal Maupay (84′ Salomón Rondón) |
Demarai Gray |
Anthony Gordon (67′ Dwight McNeil) |
Manchester United 4-2-3-1 |
---|
David de Gea |
Lisandro Martínez |
Victor Lindelöf |
Luke Shaw |
Diogo Dalot |
Bruno Fernandes |
Christian Eriksen (83′ Scott McTominay) |
Casemiro |
Anthony Martial (29′ Cristiano Ronaldo) |
Marcus Rashford |
Antony (90+3′ Raphaël Varane) |